Cara Agar Artikel Blog Sangat Cepat Terindex Oleh Google TERBARU - BIANKLADI PRODUCTION

Tuesday, June 8, 2021

Cara Agar Artikel Blog Sangat Cepat Terindex Oleh Google TERBARU

Oke sebelumnya kita sudah membahas Bagaimana Cara Agar Artikel Terindex Oleh Google Namun sepertinya kalian tidak puas akan hal itu saja, kali ini mimin akan share Tentang ini.

Sebelum Masuk kepembahasan akan lebih baik kalian tau mengenai tentang artikel atau blog baru buat terindex Google.

Setiap kali kita membuat blog belum tentu blog baru kita akan tampil di mesin pencari google,salah satu cara mengetahui blog kita sudah terindex di google atau belum adalah dengan menulis nama domain kita di mesin pencari namun untuk lebih detail anda harus menulis site:namadomain.com sebagai contoh site:crash-seo.blogspot.com atau sebuah blog baru di buat belum tentu langsung akan di index di google,bergitu juga dengan artikel baru kita buat,terkadang butuh waktu 3-7  hari artikel baru kita baru muncul di mesin pencari / google.tetapi ada sebagai artikel dan blog baru yang tidak di index di google sama sekali dan membutuhkan waktu 3 sampai 1 bulan biar terindex, sangat menyedihkan.

Maka dari itu mimin akan share tutorial supaya website kalian atau postingan kalian langsung masuk ke mesin pencarian google nih, caranya cukup mudah ko cukup simak ini baik baik Kalian akan langsung mengerti !!
   
Cara Agar Artikel Langsung Terindex Oleh Google Terbaru 

 Assalamuallaikum Wr,Wb , Sebelumnya saya ucapkan terima kasih kepada kalian yang sudah mengunjungi website ini, pada pertemuan kali ini mimin akan share nih cara terbaru dari Cara Agar Artikel Langsung Terindex Oleh Google Terbaru.

Kita langsung saja ke tahap tutorialnya.
Langkah Langkahnya Adalah:

     1.  Kunjungi Google WebMaster Tools / Google Search Console
     2.  Daftar Pake Akun google kalian dan Masukan Situs kalian disitu
     3.  Jika Sudah masuk ke Dasboard WebMaster Tools Tekan Inspeksi URL


     4. Masukan Link Postingan kalian diatas itu Lalu kalian tekan Enter.


     5. Setelah itu kalian tekan MINTA PENGINDEKSAN
     6. Tunggu hingga satu atau dua menit biasanya akan selesai.
     7. Setelah selesai tekan lagi UJI URL AKTIF dan tunggu beberapa saat
     8. Selesai Website kalian sudah langsung terindex diGoogle

Sangat mudah bukan Cara Agar Artikel Langsung Terindex Oleh Google Terbaru 

Setelah melakukan tutorial itu tinggal kalian cek Saja digoogle seperti ini contohnya
site:http://crash-seo.blogspot.com
ganti domainnya sama punya kalian yak :* Oke sampai situ saja yang bisa mimin sampaikan kepada kalian semoga bermanfaat untuk kalian semua.
  Kesimpulan yang bisa kita ambil adalah Google itu robot dan robot pasti ada pengendalinya jika bukan kita yang mengendalikannya lalu siapa yang akan mengendalikan robot itu? yang jelas kita semua!